Translate

ADVERTISE

Buat teman-teman PNS yang akan melakukan mutasi di luar daerah, namun biasanya ada yang merasa  terganjal karena beberapa hal. Misalnya ketika kita sedang mengambil Kredit dari Bank BJB sesuai dengan daerah saya, yang pembayaran tiap bulannya dipotong secara otomatis dari gaji kita. Derita seorang PNS (heheheheh) Kemudian bagaimana pembayaran selanjutnya seandainya kita telah berhasil mutasi ke luar daerah tersebut? Secara logika, gaji kita tentu akan dipindah ke kantor baru tersebut. Sedangkan BJB memotong gaji di kantor/Dinas terdahulu, caranya gampang. Buat saja surat permohonan pemberhentian pemotongan gaji PNS yang ditujukan ke Bank BJB.

Inti dari isi surat tersebut, kita meminta pembayaran kelanjutan kredit BJB secara auto debet melalui rekening BJB. Surat permohonan ini menggunakan kop instansi yang ditandatangani oleh kepala Dinas dan bendahara gaji Kantor/Dinas lama kita. Berikut contoh nya :





Nomor             :              /                / 2016
Sifat                :  Biasa
Lampiran         :  1 ( satu ) berkas
Perihal             :  Permohonan Pemberhentian
                           Pemotongan Gaji

                  Cimahi,  ...................  2016

                             K e p a d a
Yth.    Direktur Bank BJB
          Cabang Kota Cimahi
                            di  -
                                   Tempat
Yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama                                    :  .......................................
NIP                                      :  .......................................
Jabatan                                 :   Bendhara
Alamat Kantor                     :  ........................................
Sehubungan dengan alih tugas Saudara ..............................di Dinas ......................................... Cimahi terhitung tanggal ................... dan yang bersangkutan telah mengambil KPR KORPRI di bank BJB dengan nomor rekening ..................... atas nama saya sendiri . Untuk hal tersebut, dengan ini mengajukan permohonan pemberhentian pemotongan gaji untuk pembayaran BJB setiap bulannya. Selanjutnya pembayaran akan dilakukan melalui Rekening Bank BJB cabang....... dengan sistem Auto Debet. Bersama ini  pula kami lampirkan SK alih tugas .....................................
Demikian Surat Permohonan Pemberhentian Pemotongan Gaji ini dibuat dengan sebenarnya agar dipergunakan sebagaimana mestinya.


Mengetahui
Kepala....................................





............................................
NIP........................................
Pembuat daftar gaji / Bendaharawan






.........................................
              NIP.......................................

Related Posts:

  • Pengertian Nota Dinas Dalam uraian Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) dan Tata Naskah Dinas Lembaga Sandi Negara yang diterbitkan pada tahun 2010 ada beberapa pengertian atau definisi dari nota dinas beserta contoh formatnya, yaitu : Nota … Read More
  • pengertian surat masuk dan surat keluar Surat masuk adalah surat-surat yang diterima oleh suatu organisasi/perusahaan yang berasal dari seseorang atau dari suatu organisasi. Sedangkan surat keluar adalah surat-surat yang dikeluarkan/dibuat suatu orga… Read More
  • Cara Menyusun Jadwal Kegiatan Pimpinan MENGATUR JADWAL KEGIATAN PIMPINAN Seorang pimpinan perusahaan memiliki berbagai macam tugas dan tanggung jawab dalam menjalankan tugas rutin jabatannya. Dengan demikian, tentunya pimpinan akan sangat membutuhka… Read More
  • STRUKTUR ORGANISASI DISDIKPORA KARANG ANYAR Dalam menjalankan tugas dan fungsi tersebut, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Karanganyar dibantu oleh Sekretariat, Bidang Pendidikan Dasar, Bidang Pendidikan Menengah, Bidang Pendidikan Anak Usia Dini… Read More
  • Surat Permohonan Pemberhentian Pemotongan Gaji Buat teman-teman PNS yang akan melakukan mutasi di luar daerah, namun biasanya ada yang merasa  terganjal karena beberapa hal. Misalnya ketika kita sedang mengambil Kredit dari Bank BJB sesuai dengan daerah saya, ya… Read More

0 comments:

Total Pageviews

65948

Lokasi Pengunjung

Followers

Popular Posts

Contact Form

Name

Email *

Message *